Nidji, Kotak Hingga Najwa Shihab Ramaikan Festival Generasi Happy Di Palembang

Journalinti.id – Setelah berhasil menghibur dan mengedukasi para Generasi Z (Gen Z) di tiga kota, yaitu Makassar, Bandung, dan Yogyakarta, Tri melalui Festival Generasi Happy, kini hadir di kota Palembang. Generasi Happy merupakan wujud komitmen Tri dalam mendukung Gen Z, agar dapat memaksimalkan dan memanfaatkan dunia digital dengan lebih positif dan kreatif, berbagi edukasi tentang pentingnya literasi digital, serta berkolaborasi
dengan tokoh inspiratif untuk menginspirasi Gen Z dalam mengembangkan potensi mereka.

Generasi Happy terdiri dari berbagai rangkaian kegiatan mulai dari school & campus visit, kompetisi video, dan puncaknya, Tri menghadirkan perayaan Festival Generasi Happy yang di Lapangan PTC Mall, Palembang, Sabtu (10/12/2022).

Palembang merupakan kota tertua di Indonesia dan terpadat di Sumatera Selatan, dengan mayoritas penduduk termasuk kelompok usia produktif yang didominasi Generasi Millennial dan Gen Z sebanyak 1,13 juta jiwa atau 67.92% dari total penduduk.

 

Di sisi lain, secara umum Provinsi Sumatera Selatan memiliki skor indeks literasi digital yang masih di bawah rata-rata nasional, yaitu 3.44, dibandingkan dengan skor indeks rata-rata nasional 3.49.Oleh karenanya, Generasi Happy hadir di Palembng untuk memberikan edukasi mengenai literasi digital dan mengajak para Gen Z untuk memanfaatkan dunia digital secara kreatif dan positif. Terlebih Gen Z memegang peranan penting dalam memberikan pengaruh pada perkembangan Indonesia saat ini dan kedepannya.

Festival Generasi Happy di Palembang turut dimeriahkan oleh penampilan-penampilan yang tidak kalah spektakuler dari kota-kota sebelumnya. Sederet musisi keren akan memanjakan telinga setiap pengunjungnya, antara lain Arash Buana, KOTAK, Nidji, serta musisi lokal, Soulmate dan Kopral Jono. Tentunya, tak hanya musik, Festival Generasi Happy juga menghadirkan tokoh stand up comedy tanah air yaitu Ate dan tokoh stand up comedy asal Palembang Ali Alkaf, untuk menghibur Gen Z dan menyampaikan pesan-pesan untuk Gen Z lewat komedi.

Selain menghibur, panggung Festival Generasi Happy pun menghadirkan talkshow ‘Mata Najwa’ bersama Najwa Shihab, yang mengusung tema “Lantang Bersuara di Dunia Maya”. Tidak sendiri, Najwa mengajak Joko Anwar, Bintang Emon, dan Abigail Limuria untuk berbagi inspirasi dan membangkitkan semangat Gen Z di Palembang.

“Generasi Happy merupakan program yang terintegrasi dari Tri untuk seluruh Gen Z di Indonesia, seluruh rangkaian kegiatan dilakukan baik secara offline maupun online. Palembang menjadi kota penutup rangkaian Generasi Happy tahun ini, dan di tahun depan ada lebih banyak lagi kota lainnya yang akan kami kunjungi. Kami ingin mengajak seluruh Gen Z di Indonesia menjadi bagian dari Generasi Happy, dan bersama-sama menciptakan ekosistem digital yang positif dan tetap kreatif, khususnya agar para generasi muda dapat lebih aktif dalam menunjukkan dan memaksimalkan potensi yang mereka miliki untuk membuka peluang di dunia digital, didukung rangkaian produk dan layanan Tri,” ungkap Galuh Neftita, SVP Head of Brand & Marketing Communications Tri.
Sebagai salah satu perwakilan musisi muda, Arash Buana menyampaikan, “Sebagai bagian dari generasi muda, saya lahir dan tumbuh di tengah perkembangan teknologi.

Saya pun telah merasakan manfaat positif dunia digital bagi perjalanan karier dan hobi bermusik saya. Peluang
di dunia digital itu besar sekali, dan hari ini saya ingin mengajak seluruh Gen Z Palembang untuk menjadi Generasi Happy, generasi yang tidak hanya senang-senang dan seru-seruan saja, tapi juga generasi yang bisa memanfaatkan dunia digital secara positif dan tetap kreatif untuk tunjukkan apa pun potensi kalian.”

Program Generasi Happy merupakan wujud nyata komitmen Tri dalam mendukung aktivitas generasi muda di dunia digital. Melalui program ini, Tri mengajak Gen Z untuk bisa memanfaatkan dunia digital secara lebih positif dan kreatif. Sebagai generasi yang akrab dengan dunia digital, tidak dapat dipungkiri bahwa selain memberikan dampak positif, Gen Z juga menghadapi beberapa tantangan dalam penggunaan platform digital saat ini, seperti
hoax, cyberbullying, komentar kebencian, dan lain lain.

Generasi Happy tak hanya sebuah festival untuk Gen Z, tetapi Tri juga mengajak berbagai mitra yang memiliki latar belakang bisnis digital untuk mendukung kesuksesan acara ini, seperti Tokopedia, TikTok, dan juga Narasi. Dengan ini, semangat kolaborasi dalam program Generasi Happy harus disuarakan bersama agar bisa menjangkau lebih banyak Gen Z di Indonesia dan menciptakan ekosistem dunia digital yang positif dan kreatif untuk semua. (**)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

215 komentar

  1. best online pharmacy india [url=https://indiapharmast.com/#]world pharmacy india[/url] reputable indian online pharmacy

  2. canadian pharmacy prices [url=https://canadapharmast.online/#]thecanadianpharmacy[/url] reliable canadian pharmacy

  3. mexican online pharmacies prescription drugs [url=https://mexicandeliverypharma.com/#]mexican mail order pharmacies[/url] best online pharmacies in mexico

  4. pharmacies in mexico that ship to usa [url=https://mexicandeliverypharma.online/#]mexican mail order pharmacies[/url] mexico drug stores pharmacies

  5. mexico pharmacies prescription drugs [url=https://mexicandeliverypharma.online/#]mexican mail order pharmacies[/url] pharmacies in mexico that ship to usa

  6. mexico drug stores pharmacies [url=https://mexicandeliverypharma.com/#]pharmacies in mexico that ship to usa[/url] mexican drugstore online

  7. mexican online pharmacies prescription drugs [url=https://mexicandeliverypharma.com/#]pharmacies in mexico that ship to usa[/url] pharmacies in mexico that ship to usa

  8. mexican mail order pharmacies [url=http://mexicandeliverypharma.com/#]mexican online pharmacies prescription drugs[/url] buying prescription drugs in mexico online

  9. mexican pharmaceuticals online [url=https://mexicandeliverypharma.online/#]reputable mexican pharmacies online[/url] mexican border pharmacies shipping to usa

  10. mexican drugstore online [url=http://mexicandeliverypharma.com/#]п»їbest mexican online pharmacies[/url] buying from online mexican pharmacy

  11. п»їbest mexican online pharmacies [url=https://mexicandeliverypharma.com/#]buying prescription drugs in mexico online[/url] medicine in mexico pharmacies

  12. purple pharmacy mexico price list [url=https://mexicandeliverypharma.com/#]pharmacies in mexico that ship to usa[/url] reputable mexican pharmacies online

  13. reputable mexican pharmacies online [url=https://mexicandeliverypharma.com/#]best online pharmacies in mexico[/url] mexican online pharmacies prescription drugs

  14. п»їbest mexican online pharmacies [url=https://mexicandeliverypharma.online/#]mexican mail order pharmacies[/url] mexican border pharmacies shipping to usa

  15. 1xbet зеркало [url=http://1xbet.contact/#]1xbet официальный сайт мобильная версия[/url] 1xbet официальный сайт мобильная версия

  16. mexican online pharmacies prescription drugs [url=https://mexicopharmacy.cheap/#]mexico drug stores pharmacies[/url] buying prescription drugs in mexico online

  17. mexican drugstore online [url=https://mexicopharmacy.cheap/#]medication from mexico pharmacy[/url] reputable mexican pharmacies online